Kalori Mie Gelas Rasa Ayam Bawang, Nilai Gizi & Komposisi Nya

Mie Gelas Ayam Bawang 28 g

Informasi Nilai Gizi

Takaran saji

28 g

Jumlah sajian per takaran

1

Jumlah per sajian

Energi total

120 kkal

 

%AKG

Lemak total

5 g

7%

Lemak jenuh

2 g

10%

Protein

3 g

5%

Karbohidrat total

16 g

5%

Gula

1 g

 

Garam (Natrium

850 mg

57%

*Persen AKG berdasarkan kebutuhan energi 2150 kkal. Kebutuhan energi anda mungkin lebih tinggi atau lebih rendah.

kalori dan informasi nilai gizi Mie Gelas Ayam Bawang

Kalori Mie Gelas Ayam Bawang – Harga yang murah dan cita rasa kuah yang gurih yang membuat banyak orang tertarik untuk mengonsumsi Mie Gelas Rasa Ayam Bawang.

Bagi penikmat mie gelas, apakah kalian sudah mengetahui seberapa banyak jumlah kalori yang terkandung dalam satu bungkus mie gelas? Apakah kalori tersebut sudah mencukupi kebutuhan kalori harian atau justru bisa lebih banyak dari kebutuhan kalori harian.

Untuk itu mari simak penjelasan mengenai jumlah kalori yang terkandung dalam satu bungkus Mie Gelas rasa Ayam Bawang berikut ini.

Berapa kalori mie gelas rasa ayam bawang? Kalori mie gelas rasa ayam bawang (28 gram) adalah 120 kalori, yang didapat dari 16 gram karbohidrat, 5 gram lemak, dan 3 gram protein.

Persentase AKG Mie Gelas Ayam Bawang (28 Gram)

Persentase AKG untuk 1 bungkus mie gelas (28 gram) adalah sebagai berikut:

KeteranganJumlah% AKG
Kalori120 kkal6%
Protein3 gram3%
Karbohidrat16 gram5%
Lemak5 gram7%

Persentase AKG berdasarkan kebutuhan 2.150 kalori, kebutuhan kalori anda bisa lebih sedikit atau lebih banyak.

Informasi Gizi Mie Gelas Ayam Bawang

Berikut ini adalah jumlah kandungan gizi yang terdapat dalam satu bungkus mie gelas:

Kandungan Lemak:

Lemak jenuh2 gram
Lemak total5 gram

Kandungan Protein:

Protein3 gram

Kandungan Karbohidrat:

Karbohidrat total16 gram

Kandungan Lain:

Natrium850 mg

Cara Membakar Kalori dari Mie Gelas Ayam Bawang (120 kkal)

Berikut ini adalah cara yang bisa dilakukan untuk membakar 120 kkal yang terdapat dalam 1 bungkus Mie Gelas Ayam Bawang:

AktivitasWaktu (120 kkal)
Berjalan30 Menit
Jogging12 Menit
Bersepeda Santai25 Menit
Senam29 Menit
Berenang14 Menit
Menyapu25 Menit
Belajar50 Menit

Komposisi Mie Gelas Ayam Bawang:

Tepung terigu (44,82%), tapioka, minyak nabati (mengandung antioksidan TBHQ), garam, penguat rasa (mononatrium L-glutamat, dinatrium 5-ribonukleotida), pengemulsi (lesitin kedelai), gula, cabai bubuk, maltodekstrin, sayuran kering (daun bawang dan wortel), bubuk bawang, bubuk bawang putih, bubuk lada, penstabil nabati dan natrium polifosfat, pengatur keasaman, antikempal (silikon dioksida), perisa sintetik ayam, pewarna alami karamel kelas IV, antioksidan TBHQ.

Tanpa pengawet, tanpa pewarna sintetik, tanpa pemanis buatan. Mengandung alergen, perhatikan komposisi bahan yang dicetak tebal.

komposisi Mie Gelas Ayam Bawang

Jumlah Kalori Mie Gelas Ayam Bawang

Seperti yang ada pada penjelasan di atas bahwa jumlah kalori yang terdapat dalam satu bungkus mie gelas adalah 120 kalori. Jumlah kalori yang terkandung tersebut masih cenderung aman untuk dikonsumsi.

Mengacu dari kebutuhan kalori harian kita yang berjumlah sekitar 2150 kalori per hari. Maka dari itu mengkonsumsi mie gelas masih diperbolehkan asalkan tidak berlebihan. Sebab kita makanan harian kita tidak hanya mie gelas saja.

Kandungan Gula Mie Gelas Ayam Bawang

Berdasarkan tabel di atas jumlah gula yang terkandung dalam satu bungkus Mie Gelas Ayam Bawang adalah 1 gram.

Fungsi gula bagi tubuh kita adalah sebagai salah satu sumber energi. Akan tetapi apabila tubuh kita mengalami suplai gula yang terlalu banyak tentu efeknya tidak akan baik bagi kesehatan kita.

Kelebihan gula yang ada pada tubuh kita akan memberikan resiko yang cukup mengerikan. Tidak hanya pertumbuhan berat badan yang tidak bisa terkontrol, melainkan bisa beresiko terkena penyakit serius.

Penyakit yang terjadi akibat terlalu banyak mengkonsumsi gula adalah diabetes dan penyakit jantung. Maka dari itu mengontrol asupan gula darah sangatlah penting.

Lantas berapa sih batas mengkonsumsi gula untuk kebutuhan harian tubuh kita? Berdasarkan saran yang diberikan oleh Kementerian Republik Indonesia, batas konsumsi gula untuk kebutuhan harian adalah 50 gram dalam sehari. Atau setara 5 – 9 sendok teh.

Apabila kebutuhan gula harian kita adalah 50 gram, berarti untuk mengkonsumsi mie gelas masih bisa dibilang aman, asalkan tidak mengkonsumsi secara berlebihan.

bungkus belakang Mie Gelas Ayam Bawang

Apakah Boleh Mengonsumsi Mie Gelas saat Diet?

Berdasarkan jumlah kandungan kalori yang terdapat pada mie gelas maka dapat dikategorikan bahwa mie gelas tergolong makanan yang tinggi kalori.

Selain itu mie gelas juga memiliki kandungan karbohidrat yang cukup tinggi. Mengkonsumsi mie gelas juga sama dengan mengkonsumsi nasi atau umbi-umbian.

Akan tetapi bagi kalian yang sedang dalam masa program diet tapi tetap ingin mengkonsumsi mie gelas masih diperbolehkan, asalkan bisa mengatur porsi dan frekuensi makan.

Tips Mengkonsumsi Mie Gelas saat Diet

Tidak dikonsumsi dengan karbohidrat lain:

Hal ini dikarenakan jumlah kalori yang ada pada mie gelas sudah cukup tinggi, maka sebaiknya tidak dikonsumsi dengan karbohidrat lain seperti nasi.

Memperhatikan pemenuhan kalori harian

Jumlah kalori yang terdapat pada mie gelas sudah bisa memenuhi sekitar 10% dari kebutuhan kalori harian kita. Oleh sebab itu harus selalu perhatikan jumlah kalori yang masuk. Tujuannya agar tidak terjadi penumpukkan kalori berlebih.

Tinggalkan komentar